SKK PENANGANAN KECELAKAAN LALU LINTAS

UNTUK PENEGAK
  • Mengenal dan mengetahui jenis-jenis kendaraan bermotor
  • Memahami jenis-jenis kendaraan bermotor
  • Dapat membantu Polisi melakukan penanganan kecelakaan lalu lintas
  • Dapat mencatat secara lengkap identitas orang maupun kendaraan yang terlibat kecelakaan lalu lintas serta para saksi.
KHUSUS PANDEGA
  • Dapat melaporkan telah terjadi kecelakaan lalu lintas
  • Dapat memberikan pertolongan pertama pada waktu terjadi kecelakan lalu lintas.
  • Dapat memberikan tanda-tanda pada kendaraan bermotor maupun korban yang terlibat kecelakaan lalu lintas (membuat sket gambar kecelakaan lalu lintas).
  • Mengetahui dan memahami tentang asuransi kecelakaan lalu lintas
  • Dapat mengatur lalu lintas dan memindahkan kendaraan yang terlibat kecelakaan lalu lintas, agar tidak terjadi kemacetan.
  • Dapat mencatat surat-surat yang ada pada pengemudi : SIM, STNK, KTP dan segera menyerahkan bila petugas telah tiba.
  • Dapat memberikan penjelasan tentang tata cara pengurusan asuransi kecelakaan lalu lintas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar